TPS Gelar Tadarus Al-Qur’an dan Program Berbagi untuk Perkuat Kepedulian Sosial di Bulan Ramadan

KLIKJATIM.Com | Surabaya –Menyambut bulan suci Ramadan, PT Terminal Petikemas Surabaya (TPS) menggelar serangkaian kegiatan spiritual dan sosial untuk mempererat nilai kebersamaan di lingkungan kerja. Melalui Tadarus Al-Qur’an bersama pekerja serta program Pelindo Berbagi Ramadan, TPS berkomitmen meningkatkan kepedulian terhadap sesama.

Tampilkan Semua

PT Terminal Petikemas Surabaya Capai Rekor Baru dengan Melampaui 1,6 Juta TEUs Arus Peti Kemas di 2024

KLIKJATIM.Com | Surabaya – PT Terminal Petikemas Surabaya (TPS) mencatatkan sejarah pada akhir tahun 2024 dengan mencapai hampir 1,6 juta TEUs (Twenty-foot Equivalent Units) dalam arus peti kemas atau throughput. Angka ini tercatat sebesar 1.584.774 TEUs, menandai peningkatan sebesar 9,3% dibandingkan dengan 1.449.641 TEUs pada tahun 2023.

Tampilkan Semua

Dukung OPOP Expo 2024, UUS Bank Jatim Salurkan KUR Syariah

KLIKJATIM.Com | Surabaya – PT Bank Pembangunan Daerah Jawa Timur Tbk (bankjatim) atau biasa disebut Bank Jatim terus mendukung perkembangan ekonomi syariah di Jawa Timur. Hal tersebut diwujudkan dalam kegiatan One Pesantren One Product (OPOP) Expo yang telah diselenggarakan oleh Pemerintah Provinsi Jawa Timur pada tanggal 29 November 2024 – 1 Desember 2024.

Tampilkan Semua