
Petrokimia Gresik Luncurkan 54 Taruna Makmur Batch VI untuk Percepat Swasembada Pangan Indonesia
KLIKJATIM.Com | Gresik – Petrokimia Gresik, perusahaan agroindustri anggota Holding Pupuk Indonesia, kembali memberangkatkan 54 Taruna Makmur Batch VI ke berbagai daerah di Indonesia. Ini merupakan bagian dari komitmen untuk mendukung percepatan swasembada pangan yang diinisiasi oleh Pemerintah, khususnya Presiden Republik Indonesia, Bapak Prabowo Subianto.
Tampilkan Semua