Gaji Besar, Ada 5 Lowongan Kerja di PT Freeport Indonesia Penempatan Smelter Manyar Gresik dan Papua Hingga 11 Februari 2024

Reporter : Abdul Aziz Qomar - klikjatim.com

Para pekerja PT Freeport Indonesia, tidak ada perbedaan antara pria dan wanita (Dok/Freeport Indonesia)

4. Posisi selanjutnya adalah Senior Accountant Surface Mine. Penempatan lowongan ini di Papua (Tembagapura). Terbuka hingga 4 Februari 2024.

5. Kemudian ada lowongan Officer Internal Media and Publication. Lowongan ini cocok untuk teman-teman yang punya pengalaman bekerja di perusahaan media, pers dan sejenisnya. Penempatan lowongan kerja ini di Papua, terbuka hingga 7 Februari 2024.

Hati-hati terhadap potensi penipuan yang mengatasnamakan rekrutmen lowongan kerja ini. PT Freeport Indonesia tidak memungut biaya apapun dalam rekrutmen, dan tidak menyediakan akomodasi maupun transportasi.

Jangan sia-siakan kesempatan untuk mendapatkan gaji besar dari PT Freeport Indonesia melalui lowongan kerja ini. Bila berminat melamar 5 lowongan kerja di atas, kalian bisa mempelajari lebih detail dan mengirimkan berkas aplikasi lamaran kerja di Sini. (qom)

     

6 Comments on “Gaji Besar, Ada 5 Lowongan Kerja di PT Freeport Indonesia Penempatan Smelter Manyar Gresik dan Papua Hingga 11 Februari 2024”

  1. Butukan putra anak anak putra daerah lambut panjang bukan rambut kriting papua yang merasa rambut panjan silahkan masukan lamaran

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *