Polisi Razia Miras di Kecamatan Duduksampeyan Gresik, Begini Hasilnya 

KLIKJATIM.Com | Gresik – Menindaklanjuti keluhan masyarakat dalam program Jumat Curhat, Polres Gresik bergerak cepat dengan menggelar razia minuman keras (miras) dan prostitusi di Kecamatan Duduksampeyan. Operasi yang berlangsung pada Jumat malam, 31 Januari 2025, dipimpin langsung oleh Kasat Samapta AKP Heri Nugroho dan melibatkan Unit Turjawali Sat Samapta.

Tampilkan Semua